Tanda Perusahaan Anda Membutuhkan Sistem ERP
Setiap pemilik bisnis pasti ingin perusahaan mereka berkembang menjadi lebih besar. Tetapi, dengan berkembangnya perusahaan, kendala yang dihadapi akan semakin banyak dan rumit. Bagaimana caranya mengatur karyawan yang makin banyak? Bagaimana caranya mengatur agar semua divisi dapat berkolaborasi dengan baik?
Baca lebih


Setiap pemilik bisnis pasti ingin perusahaan mereka berkembang menjadi lebih besar. Tetapi, dengan berkembangnya perusahaan, kendala yang dihadapi akan semakin banyak dan rumit. Bagaimana caranya mengatur karyawan yang makin banyak? Bagaimana caranya mengatur agar semua divisi dapat berkolaborasi dengan baik? Tentunya banyak sekali hal yang harus dipikirkan agar perusahaan dapat berjalan dengan baik dan terus berkembang.

Berikut adalah beberapa tanda perusahaan Anda membutuh sistem ERP (Enterprise Resource Planning):

Arus kas bermasalah

Jika arus kas bermasalah, itu tandanya Anda membutuhkan sistem ERP. Banyak pebisnis gulung tikar karena arus kas bermasalah karena pengeluaran yang lebih besar dari pendapatan.

 

Bingung dengan jumlah stok

Stok yang tidak dicatat dengan otomatis akan memperhambat kinerja dan sangat tidak efisien.

 

Proyek tidak terkendali

Banyak proyek tetapi semua tidak terecord dengan baik menyebabkan proses bisnis menjadi terhambat. Ini mesti dihindari agar bisnis Anda dapat terus berkembang.

 

Sulit menemukannya tempat penyimpanan

Pentingnya mengatur urutan penyimpanan agar membuat pekerjaan lebih efisien.

 

Kesulitan merekap payroll melalui data absensi

Ketika karyawan semakin banyak, akan sulit merekap payroll melalui data absensi.

 

Jumlah barang yang dijual berbeda dengan transaksi beserta buktinya

Hal ini membuat informasi tidak realtime dan terecord dengan baik.

 

SPK atau Sistem Pendukung Keputusan produksi terbengkalai

Produksi yang lewat dari jangka waktu estimasi produksi karena SPK yang terbengkalai.

Jika Anda menemukan tanda-tanda di atas, waktunya Anda beralih menggunakan sistem ERP. ERP di rancang agar memudahkan pekerjaan menjadi efektif dan efisien, sehingga Anda hanya perlu fokus dengan proses bisnis saja.

ERP yang mendukung perusahaan dari berbagai industri dan skala bisnis adalah  SAP Business One. SAP Business One dari SAP Bandung sudah dipakai oleh lebih dari puluhan perusahaan dari berbagai lini industri bisnis sehingga Anda tidak perlu ragu.

________________________________________________________________________________________________________________

Tags : SAP Business One Jakarta, SAP Business One Bandung, SAP Business One Semarang, SAP Business One Surabaya, SAP Business One Bali